Nama Pengarang : M.Natsir,S.Sos Dkk
Judul Karangan : Budaya Dayak
Tahun Penerbitan : Tahun 2005
I. Aktualisasi Dan Budaya Masyarakat Dayak
A. Rumah Tangga Masyarakat Manjau
Rumah tangga 59 buah dengan jumlah 54 kepala keluarga. Keluarga yang turun temurun dari anggota keluarga generasi lebih tua secara bilateral.
B. Sistem Ekonomi Masyarakat
Pekerjaan utama adalah pertanian, dan perkebunan hasilnya dikosumsi sendiri maupun dijual dipasaran.
C. Sistem Berladang
Padi ditanam pada bulan Oktober dengan tiga jenis padi, padi empat bulan dan padi ketan empat bulan. Pengerjaannya dengan system gotong royong
D. Tradisi Adat
Tradisi yang dianut dengan system adat yang sangat kuat, segala persoalan diselesaikan menurut hukum adat yang diatur oleh ketua adat pada suatu tempat yang disebut dengan gedung pertemuan adat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar